Jumat, 03 Oktober 2014

Kiat Cara bikin Email Yahoo untuk Pemula

03.27

Kiat Cara bikin Email Yahoo untuk Pemula - mungkin anda belum punya email atau pernah punya email yang di buatkan oleh orang lain terus karena lama tidak di pakai lupa passwordnya , atau sudah punya email di gmail seperi mana sudah di jelaskan di  artikel Kiat Cara Membuat Email di Gmail untuk Pemula kalau sudah punya di gmail tidak ada salahnya coba lagi kita bikin email di yahoo

langsung saja ikuti langkah langkah beriku ini

klik link di samping ini yahoo
akan terbuka sebuah halaman seperti di bawah ini
klik buat account baru

  • di bagian nama depan isi dengan nama pertama anda di bagian kedua isi dengan nama kedua contohnya surya ahmad  di bagian depan isi surya di bagian belakang isi dengan ahamd kalau nama anda cuma satu maka bagian kedua isi dengan - atau terserah nama tambahan
  • di bagian nama pengguna isi dengan  alamat email yang di inginkan , saran saya pakailah nama alamat email yang mudah di ingat contohnya suryaahamadkiat@yahoo.co.id
  • di bagian kata sandi isi dengan kata sandi yang sulit di tebak orang tapi mudah di ingat oleh anda contoh ,Ddrr77ddrr kombinasikan antara huruf besar kecil dan angka minimal 8 karekter
  • isi no ponsel anda yang aktif
  • isi tanggal lahir
  • pilih jender laki laki atau perempuan
  • nomor pemulihan bisa di kosongkan
  • sesudah di isi semua klik buat account kalau muncul peringatan pemberitahun warna merah coba perbaiki kolom isian kalau sudah di isi dengan benar  maka akan muncul halaman baru seperti di bawah ini
isi kode verifikasi tulisan yang mengembang di tenggah

kalau kode verifikasi sudah di isi dengan benar klik kirim kode maka akan muncul halaman baru seperti di bawh klik persiapan awal.
sesudah anda klik persiapan awal akan muncul halaman baru seperti


oke selamat email yahoo anda sudah jadi cukup mudah kan kalau ada yang kurang jelas silahkan sampikan pertanyan anda di kotak komentar di bawah






Written by

--=SILAHKAN BERKOMENTAR=-- Berikan Saran Dan Pendapat Anda, Syukur - Syukur Anda mau menjadi FOLLOWERS blog ini, Terima Kasih Saya Mohon Maaf Bila Dalam Penulisan Artikel Diatas Ada Kalimat atau Kata Yang salah.

Comments
0 Comments
Facebook Comments by KIAT.CO.VU

0 komentar:

Posting Komentar

 

© 2013-2015 kiat cara tips . All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top